Mengelola Layanan Konservasi Arsip dan Konservasi Aset Museum Universitas Surabaya
Gambar : Staf PAM melakukan verifikasi dan identifikasi sebelum dilakukan input data ke dalam database SIM Arsip dan Museum Ubaya
Pusat Arsip dan Museum Ubaya juga melakukan program digitalisasi arsip dengan tujuan antara lain :
Gambar : Arsip Ubaya yang telah didigitalkan oleh PAM
Gambar : Staf melayani peminjaman arsip kepada pengguna
Gambar : Layanan Pemberian Salinan Arsip Statis
Gambar : PAM memberi dukungan layanan akses dokumen yang berkaitan dengan aset dalam pelaksanaan audit keuangan oleh KAP
Keterangan Gambar : Ruang Baca dan Diskusi Pusat Arsip dan Museum UBAYA, Pebruari 2013
Pusat Arsip dan Museum Ubaya juga melakukan kegiatan sosialisasi dan promosi kepada civitas akademika dan masyarakat umum berkenaan dengan pembangunan cagar budaya dan melestarikan nilai-nilai historis di Universitas Surabaya.
Gambar : Presentasi yang dilakukan oleh Staf PAM kepada Mahasiswa DIII PSTP UNAIR dalam rangka observasi lapangan mata kuliah Teknik Kearsipan